19
Jan 2023
0
Webinar Nasional Prodi PAI IAI Al-Qodiri
Jember, Rabu (18/01/23) Program Studi Pendidikan Agama Islam IAI Al-Qodiri melakukan kegiatan ilmiah yakni dengan mengadakan webinar nasional. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari MoU yang terjaling dengan kampus Universitas Nurul Jadid Paiton Probolinggo dan Institut Agama Islam Ibrahimi Genteng Banyuwangi. Kegiatan webinar nasional kali ini mengangkat tema Meneguhkan Generasi NKRI dalam Bingkai Kebhinekaan “pendidikan multicultural dalam lingkungan lembaga pendidikan”....
28
Jul 2021
0
Webinar Nasional PIAUD IAI Al-Qodiri, IGTKI dan FKG PAI Kab. Jember
JEMBER. Setiap tanggal 23 Juli, kita memperingati Hari Anak Nasional (HAN) dan tahun 2021 merupakan kali ke dua peringatan Hari Anak Nasional dalam situasi Covid-19, seperti pada tahun sebelumnya. HAN dikutip dari National Geographic Indonesia, peringatan Hari Anak Nasional jatuh pada 23 Juli. Hal ini karena mengacu pada disahkannya UU Nomor 4 Tahun 1979 tentang Kesejahteraan Anak serta pertama kali diperingati...